1989 Di Prediksi Terjual 1 Juta Copy Pada Minggu Pertama Debutnya

Posted by Blog Fathur Muttahar on Saturday, 1 November 2014

Album terbaru Taylor Swift, dirilis Senin Kemarin (27/10/14) , sedang dalam perjalanan untuk mencapai satu juta kopi penjualan untuk minggu pertamanya, mengacu pada Billboard bahwa album 1989 ini akan menjadi album pertama dalam tahun 2014 yang akan mencapai penjualan sebanyak 1 Juta Kopi, dan akan membuat penyanyi 24 tahun ini menjadi yang penyanyi pertama yang memiliki tiga album berturut-turut dengan penjualan sebanyak 1 juta diminggu pertamanya.
http://www.idolator.com/wp-content/uploads/2014/08/18/taylor-swift-1989-cover.jpg
Album '1989' Di Prediksi Akan Terjual 1 Juta Kopi Di Minggu Debutnya

Album dengan penjualan 1 juta diminggu debutnya milik Taylor Swift adalah Red yang dirilis pada tahun 2012 dan terjual 1,21 Juta Kopi (Red adalah album terakhir yang terjual 1 juta copy diminggu debutnya, Periode tersebut). Sebelum Red penyanyi ini telah merilis Speak Now tahun 2010, yang juga terjual 1,05 Juta Kopi.

http://img3.wikia.nocookie.net/__cb20121214084710/taylor-swift/images/e/e2/Taylor_Swift_Red_Album_Art_Cover.jpg
'Red' Yang Rilis Tahun 2012 Terjual Sebanyak 1,21 Juta Kopi di Minggu Debutnya
http://images4.fanpop.com/image/photos/15700000/Speak-Now-FanMade-Album-Cover-speak-now-15702252-750-750.jpg
'Speak Now' Yang Di Rilis Tahun 2010 Terjual 1,05 Juta Copy di Minggu Debutnya


Blog, Updated at: 15:18

0 comments:

Post a Comment

Search This Blog